You are currently viewing Ujian Objective Structured Clinical Examination
Ujian Objective Structured Clinical Examination

(Kamis, 06/06/2024) Program Studi D3 Rekam Medis & Informasi Kesehatan STIKES Dharma Landbouw Padang melaksanakan Ujian Objective Structured Clinical Examination (OSCE) yang diadakan dari tgl 06 – 08 Juni 2024. Ujian OSCE ini diikuti oleh seluruh angkatan 2021 yang akan menyelesaikan studinya. Para penguji dalam ujian ini terdiri dari dosen dan praktisi rumah sakit.