You are currently viewing Wawancara Calon Mahasiswa Baru STIKES Dharma Landbouw Padang Jalur Beasiswa
Wawancara Calon Mahasiswa Baru STIKES Dharma Landbouw Padang Jalur Beasiswa

STIKES Dharma Landbouw Padang melakukan proses wawancara calon mahasiswa baru jalur beasiswa.

Wawancara ini dilaksanakan di Aula kampus dan ruang rapat yang diikuti oleh sekitar 36 calon mahasiswa baru. Wawancara ini dibuka langsung oleh ibu Dr. Linda Handayuni,SKM.,M.Si yang merupakan Ketua STIKES.

Dalam proses wawancara ini dilakukan oleh Ketua STIKES, ibu Yuhefi,SE selaku Wakil Ketua II dan perwakilan Yayasan Pendidikan Dharma Landbouw Sumbar serta juga oleh Bapak Dr. Hendra Nusa Putra,S.Kom.,M.Kom yang merupakan ketua LPM.